ANALISIS PEMBENTUKAN KARAKTER PESERTA DIDIK MELALUI PEMBELAJARAN OLAHRAGA
Abstrak
Pada dasarnya pendidikan di seluruh dunia mempunyai tujuan dan sasaran yang sama. Hal ini termasuk membantu siswa menjadi semakin cerdas, dan membantu mereka menjadi lebih baik dan berkarakter. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian literasi. Penelitian literasi yaitu jenis penelitian yang dilakukan dengan pendalaman terhadap buku, literatur, catatan dan berbagai laporan yang berhubungan dengan masalah yang akan dibahas dan dipecahkan. Pendidikan yang mewujudkan aktivitas manusia dalam sikap dan tindakan, yang diberi muatan dan orientasi pada kepribadian sesuai dengan tujuan manusia, disebut pendidikan olahraga. nilai-nilai olahraga bersifat umum bagi semua individu yang berkecimpung dalam olahraga, sebab nilai-nilai olahraga mampu membentuk peradaban dan karakter manusia. individu yang aktif berolahraga menunjukkan mempunyai keyakinan diri yang lebih tinggi dibandingkan remaja yang tidak aktif berolahraga. Kesimpulan dalam penelitian ini menunjukan bahwa dengan nilai-nilai yang ada dalam pendidikan olahraga mampu membantu pembentukan karakter pada siswa.
Kata kunci: Olahraga, Karakter, Pendidikan
Referensi
Fatha Pringgar, R., & Sujatmiko, B. (2020). Penelitian Kepustakaan (Library Research) Modul Pembelajaran Berbasis Augmented Reality pada Pembelajaran Siswa. Jurnal IT-EDU, 05(01), 317–329.
Habibi, I., & I Ketut Budaya Astra. (2023). Motivasi Belajar Peserta Didik dalam Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan. Jurnal Ilmu Keolahragaan Undiksha, 11(1), 16–23. https://doi.org/10.23887/jiku.v11i1.56601
Harta, L. I. (2019). Implementation of character education in Era 4.0 through physical education and sports in schools. Prosiding SENFIKS, 1(1), 66–73.
Iqbal, M., PJOK Dalam Pembentukan Karakter Watak Anak, P., Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga, P., & Ilmu Keolahragaan, F. (2021). The role of PJOK in the formation of children’s personality characters Muhammad Iqbal. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Kepelatihan Olahraga, 1(2), 98–110.
Lestari, D. F. (2021). Pengembangan Model Pembelajaran Aktivitas Jasmani Melalui Permainan Tradisional bagi Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Jasmani, Olahraga Dan Kesehatan Undiksha, 8(1), 7–12. https://doi.org/10.23887/jjp.v8i1.33742
M. E. Winarno. (2018). Membangun Karakter Melalui Pendidikan Jasmani dan Olahraga. Seminar Nasional Pendidikan Jasmani, 12(05), 10–20.
Mahardika, I. M. S. (2018). Perencanaan dan Inovasi Pembelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan (PJOK). Prosiding Seminar Nasional IPTEK Olahraga (SENALOG), 1(1), 1–9. https://ejournal.unibabwi.ac.id/index.php/semnassenalog/article/view/153/109
Mukarromah, A., & Andriana, M. (2022). Peranan Guru dalam Mengembangkan Media Pembelajaran. JSER: Journal of Science and Education Research, 1(1), 43–50.
Nugraha, R. Y., Subhakti, D., Raharja, P., Priyono, A., Jasmani, P., & Majalengka, U. (2023). Pendidikan Jasmani : Strategi Guru Profesional Dalam Pengelolaan Pembelajaran. 2(April), 997–1001.
Nurdiansyah, I., & Prihanto, J. B. (2015). Survei Tingkat Keterlaksanaan Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan di SMP Negeri Surabaya Selatan. Jurnal Pendidikan Olahraga Dan Kesehatan, 3(3), 812–821.
Prasetyo, N. R. D., Muryadi, A. D., & Rumpoko, S. S. (2021). Survei Manajemen Dan Pembinaan Prestasi Kelas Khusus Olahraga (Kko) Di Smp Negeri 1 Surakarta Tahun 2020. JurnalI Lmiah Penjas, 000, 1–17.
Purnomo, T. J., & Roesdiyanto. (2021). Character building through physical education learning for student athletes. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Kepelaihan Olahraga, 1(2), 252–263. http://conference.um.ac.id/index.php/pko/article/view/2175/1324
Putry, R. (2019). Nilai Pendidikan Karakter Anak Di Sekolah Perspektif Kemendiknas. Gender Equality: International Journal of Child and Gender Studies, 4(1), 39. https://doi.org/10.22373/equality.v4i1.4480
Rahadian, A., & Ma’mun, A. (2018). Kebijakan Dalam Olahraga dalam Pemerintahan Lokal. Bintang WaliArtika, November 2018, 23–24.
S, A. F. (2019). Persepsi Siswa Terhadap Kinerja Guru Penjas Pada SMA Negeri 1 Bulukumba. Persepsi Siswa Terhadap Kinerja Guru Penjas Pada SMA Negeri 1 Bulukumba, 1–9. http://eprints.unm.ac.id/16341/
Sitepu, I. D. (2017). Indra Darma Sitepu: Pembentukan Karakter Melalui Partisipasi Dalam Olahraga. Jurnal Pedagogik Olahraga, 3(2), 99–112. file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/8209-16657-1-SM.pdf
Susanto, M. (2021). Upaya Pengembangan Karakter Peserta Didik Melalui Pendidikan Jasmani Dan Olahraga. Osf.Io, 9. https://osf.io/preprints/9sn8v/
Tifal, I. N. (2023). Pendidikan Jasmani dan Olahraga sebagai Sarana Pendidikan dan Pembentukan Karakter Peserta Didik. … Pendidikan Dan Kepelatihan Olahraga, 1(1),1–9. https://journal.sabajayapublisher.com/index.php/jpko/article/view/47%0Ahttps://journal.sabajayapublisher.com/index.php/jpko/article/download/47/71
Keywords | : |
Kata Kunci:
Sports, Character, Education Sports, Character, Education
|
Galleys | : | |
Diterbitkan | : |
2024-03-04
|
Cara Mengutip | : |
mardianto, heru, Chinta, I., Putra, G. D., & Padli, P. (2024). ANALISIS PEMBENTUKAN KARAKTER PESERTA DIDIK MELALUI PEMBELAJARAN OLAHRAGA. Jurnal Tunas Pendidikan, 6(2), 458–467. Diambil dari https://ejournal.ummuba.ac.id/index.php/pgsd/article/view/1648
|
Terbitan | : |
Bagian
Articles
|