PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING

Apdoludin Apdoludin ( Universitas Muhammadiyah Muara Bungo  --  https://orcid.org/0000-0003-2966-4460 )
Nurhayati Nurhayati ( Universitas Muhammadiyah Muara Bungo )

Abstrak

Penelitian ini dilatar belakangi oleh proses dan hasil belajar yang rendah pada pembelajaran IPA di kelas VI SDN 296/VI Rantau Panjang. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk peningkatkan proses dan hasil belajar IPA menggunakan model Mind Mapping di kelas VI SDN 296/VI Rantau Panjang. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas sebanyak dua siklus. Masing-masing siklus terdiri dari dua kali pertemuan. Setiap siklus terdiri dari empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah Peserta didik Kelas VI. Penelitian ini dilaksanakan pada semester II tahun ajaran 2021/2022. Data penelitian ini dikumpulkan melalui teknik analisis data Kualitatif dan Kuantitatif. Hasil analisis data penelitian menunjukan bahwa penggunaan model Mind Mapping dapat meningkatkan proses dan hasil belajar IPA. Rincian hasil observasi pendidik pada siklus I dengan rata- rata sebesar 79,16 % dan pada siklus II sebesar 88,09 % dengan kategori Baik. Hasil observasi peserta didik pada siklus I dengan persentase sebesar 68,75 % dan siklus II sebesar 75%. Sedangkan ketuntasan klasikal pada siklus I diperoleh nilai rata-rata hasil belajar peserta didik sebesar 43,75 % meningkat menjadi 81,25 % pada siklus II. Disimpulkan bahwa penggunaan model Mind Mapping dapat meningkatkan proses dan hasil belajar IPA

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Apdoludin. (2021). INOVASI BARU MODEL PEMBELAJARAN (R. Sari (ed.)). CV. Intishar Publishing. https://drive.google.com/file/d/1paJwGaCq-CyyygisoLO3V4Xf2G1nO1pv/view

Apdoludin. (2023). BUKU_Belajar dan Pembelajaran Berbasis Scientific.pdf (J. Waluyo (ed.); 1st ed.). DEEPUBLISH. www.penerbitdeepublish.com

Apdoludin, A., Lestari, U., & Habibie, Z. R. (2023). Penerapan Model Analysis, Findings, Development, Organizing the Material and Learning Untuk Meningkatkan Proses Dan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Muara Pendidikan, 8(1), 164–169. https://doi.org/10.52060/mp.v8i1.951

Apdoludin, A., Veronika, Y., & Hamidah, A. (2022). Pengembangan Buku Pengayaan Biologi Berbasis Mind Map Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. In Jurnal Muara Pendidikan (Vol. 7, Issue 1, pp. 112–120). https://doi.org/10.52060/mp.v7i1.760

Apdoludin, & Martinisyamin. (2022). Modeling Analysis, Findings, Development, Organizing the Material and Learning for Students in Islamic Boarding Schools. Jurnal Pendidikan Islam, 8(1), 25–36. https://doi.org/10.15575/jpi.v8i1.15277

Kelas, L. P. T. (1989). Penelitian tindakan kelas. 1–10.

Krida Singgih Kuncoro, D. (2023). PEMBELAJARAN. CV. Edupedia Publisher.

Nazliah, R., Harahap, R. D., & Hasibuan, E. R. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Mind Mapping Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Respirasi Di Kelas Xi Sma Negeri 2 Bilah Hulu. Jurnal Biolokus, 2(2), 180. https://doi.org/10.30821/biolokus.v2i2.534

Paneque, M., Roldán-García, M. del M., & García-Nieto, J. (2023). e-LION: Data integration semantic model to enhance predictive analytics in e-Learning. Expert Systems with Applications, 213(PA), 118892. https://doi.org/10.1016/j.eswa.2022.118892

Putri, I. Y., & Damayanti, P. V. (2022). Analisis Penggunaan Metode Pembelajaran Mind Mapping Terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik. Epistema, 3(2), 108–111. https://journal.uny.ac.id/index.php/epistema/article/view/50522

Simatupang, S. A. (2020). Pengembangan Model Pembelajaran Mind Mapping Berbasis Tik Untuk Meningkatkan Belajar Seni Budaya. Jurnal Guru Dikmen Dan Diksus, 3(2), 197–213. https://doi.org/10.47239/jgdd.v3i2.158

Syam, N., & Ramlah, R. (2015). Penerapan Model Pembelajaran Mind Mapping Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Siswa Kelas Iv Sdn 54 Kota Parepare. Publikasi Pendidikan, 5(3). https://doi.org/10.26858/publikan.v5i3.1612

Tanjungsari, R. D., Soedjoko, E., & Mashuri. (2012). Unnes Journal of Mathematics Education DIAGNOSIS KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA SMP PADA MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS. Ujme, 1(1). http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/ujme

Zuhdiana, A. A., & Mawartningsih, L. (2017). Penerapan Model Pembelajaran Mind Mapping dengan Media Kartu untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Proceeding Biology Education Conference, 14(1), 604–610.


Keywords  :  
Kata Kunci: Proses, Hasil Belajar, IPA, Mind Mapping Process, Learning Outcome, Science, Mind Mapping
Galleys  :  
Diterbitkan  :  
2023-12-04
Cara Mengutip  :  
Apdoludin, A., & Nurhayati, N. (2023). PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR IPA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN MIND MAPPING. Jurnal Muara Pendidikan, 8(2), 497–510. https://doi.org/10.52060/mp.v8i2.1536
Terbitan  :