PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG CARA MENJAGA SISTEM IMUN TERHADAP PERUBAHAN IKLIM PADA SISWA MAN 1 MUARA BUNGO
Abstrak
Perubahan iklim yang semakin intensif berdampak signifikan terhadap kesehatan masyarakat, termasuk peningkatan risiko penyakit akibat perubahan pola cuaca dan kualitas udara. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur efektivitas penyuluhan kesehatan dalam meningkatkan pengetahuan siswa MAN 1 Muara Bungo terkait upaya adaptasi terhadap perubahan iklim. Sampel penelitian terdiri dari 50 orang, termasuk pembina dan siswa yang aktif dalam kegiatan pramuka. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan yang signifikan pada pengetahuan siswa setelah mengikuti penyuluhan, dengan rata-rata nilai meningkat dari 44,463 menjadi 54,33. Temuan ini mengindikasikan bahwa penyuluhan berbasis gaya hidup sehat dapat menjadi intervensi efektif dalam meningkatkan kesiapsiagaan masyarakat, khususnya generasi muda, dalam menghadapi tantangan kesehatan yang ditimbulkan oleh perubahan iklim.
Referensi
Amalia, R.N., Windusari, Y., Sari, N., Fajar, N.A. and Rahmiwati, A., (2024). Strategi Promosi Kesehatan dalam Menghadapi Dampak Perubahan Iklim bagi Kesehatan Masyarakat: Systematic Literature Review. Media Publikasi Promosi Kesehatan Indonesia (MPPKI), 7(1), pp.51-57. https://doi.org/10.56338/mppki.v7i1.4346
Arsyi, N. and Novendy, N., (2023). Pengetahuan, Sikap Dan Perilaku Tenaga Kesehatan Mengenai Perubahan Iklim Dalam Kaitannya Dengan Bidang Kesehatan. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(2), pp.732-737.
Arwan, J. F., Dewi, L., & Wahyudin, D. (2022). Urgensi Pendidikan Berbasis Perubahan Iklim Untuk Pembangunan Berkelanjutan. Jurnal Ilmiah Pendidikan Lingkungan Dan Pembangunan, 22(02), 23–38. https://doi.org/10.21009/PLPB.222.03
Cutrie, J., & Deschênes, O. (2016). Children and Climate Change: Introducing the Issue. The Future of Children, 26 (1), 3–9. https://doi.org/10.1353/foc.2016.0000
JDIH BPK RI. (2016). Pengesahan Paris Agreement to The United Nations Framework Convention on Climate Change (Persetujuan Paris Atas Konvensi Kerangka Kerja Perserikatan Bangsa-Bangsa mengenai Perubahan Iklim). JDIH BPK RI
La Torre, Giuseppe et al. (2020). Knowledge and Perception about Climate Change among Health care Professionals and Students: A Cross-Sectional Study. South Eastern European Journal of Public Health13(March):1–19.
Masripatin, N., Rachmawaty, E., Suryanti, Y., Setyawan, H., Farid, M., & Iskandar, N. (2017). Strategi Implementasi NDC (Nationally Determined Contribution) (N. Masripatin, Ed.). Direktorat Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan
Medcom.id. (2020, September 25). Topik Perubahan Iklim dicanangkan Masuk Kurikulum. Medcom.Id.https://www.medcom.id/pendidikan/newspendidikan/gNQG7Ook-topik-peruba han-iklim-dicanangkan-masukkurikulum
Susilawati, S. (2021). Dampak Perubahan Iklim Terhadap Kesehatan. Electronic Journal Scientific of Environmental Health and Disease, 2(1), pp.25-31.
Keywords | : |
Kata Kunci:
Climate Change, Resillence, Student Perubahan Iklim, Daya Tahan Tubuh, Siswa
|
Galleys | : | |
Diterbitkan | : |
2024-10-07
|
Cara Mengutip | : |
Nurcihikita, T., Wibowo, H., Hidayat, H., & Ikhsani, K. (2024). PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG CARA MENJAGA SISTEM IMUN TERHADAP PERUBAHAN IKLIM PADA SISWA MAN 1 MUARA BUNGO. Jurnal Pengabdian Pendidikan Masyarakat (JPPM), 5(2), 337–341. https://doi.org/10.52060/jppm.v5i2.2209
|
Terbitan | : |