MENDORONG KEWIRAUSAHAAN GEN Z DENGAN MENGOPTIMALKAN SOSIAL MEDIA

M. Nuruddin Subhan ( Universitas Pancasila )
Bintang Andhyka ( Universitas Pancasila )
Petiana Indriati ( Universitas Pancasila )
Adi Nugroho ( Universitas Pancasila )
Chaerani Nisa ( Universitas Pancasila )
Murti Widyaningsih ( Universitas Pancasila )
Riska Yustisiana ( Universitas Pancasila )
Kurnia Herniansyah ( Universitas Pancasila )
Shan Nemuel Andres ( Universitas Pancasila )
Nathanel Ephraim ( Universitas Pancasila )

Abstrak

Jiwa kewirausahaan yang dipupuk sejak dini dapat mendorong anak muda untuk mempertimbangkan menjadi wirausaha. Karenanya, pengenalan semangat kewirausahaan penting untuk dilakukan bagi siswa SMA. Dengan demikian, diharapkkan pada saat menjadi mahasiswa sudah memiliki ide bisnis yang bisa diterapkan. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Pancasila (FEB UP) sebagai lembaga pendidikan tinggi memiliki kewajiban bagi pada dosen untuk melaksanakan pengabdian kepada Masyarakat. Salah satu bentuk pengabdian tersebut adalah mensosialisasikan semangat wirausaha. Mengingat pentingnya siswa SMA untuk mendapatkan pemahaman kewirausahaan, dosen FEB UP melaksanakan sosialisasi kewirausahaan melalui seminar. Melalui kegiatan seminar yang dilakukan dapat ditarik kesimpulan adanya ketertarikan yang tinggi terhadap profesi wirausaha.

Referensi

Cania, N., and Heryani, R. D. 2020. Peran Media Sosial Instagram Dalam Meningkatkan Minat Berwirausaha Peserta Didik Di Smk Plus Pelita Nusantara. Res. Dev. J. Educ., 1(1), 91. https://doi.org/10.30998/rdje.v1i1.7562

Gultom, P. 2021. Analisis Motivasi Siswa SMA dalam Membangun Jiwa Kewirausahaan. Pedagog. J. Ilmu-Ilmu Kependidikan, 1(2), 23–30. https://doi.org/10.57251/ped.v1i2.133

Jayanti, S. E., Purba, R., Damanik, S. W. H., Siahaan, R., Fitrianingsih, F., Siregar, A., Zaluku, R., Syafrizal, R., Rusmewahni, R., Dewi, K. V., Cen, C. C., H, R. P. S., Ketaren, A., Candrasa, L., and Damanik, A. Z. 2022. Motivasi Siswa dalam Mempersiapkan Diri Mengenal Dunia Kewirausahaan di Tingkat SMA. J. Abdidas, 3(1), 141–149. https://doi.org/10.31004/abdidas.v3i1.545

Josefien, A., Radianto, V., Kilay, T. N., Saija, C., Christine, T. N., and Pattimura, U. 2023. Membangun Jiwa Kewirausahaan Bagi Generasi Muda ( Gen Z ) Dengan Pemanfaatan Sosial Media Pada Era. J. Abdimas Bina Bangsa, 4(2), 1523–1527.

Krisnawati, N., Mbouw, E., and Salem, S. 2021. Meningkatkan Keterampilan Wirausaha Siswa Sekolah Menengah Melalui Pelatihan Bisnis Simulasi di Wilayah Jakarta dan Tangerang. Wikrama Parahita J. Pengabdi. Masy., 5(2), 155–160. https://doi.org/10.30656/jpmwp.v5i2.2573

Melati, S., Mudrikah, S., and Pitaloka, L. K. 2020. Upaya Optimalisasi Praktik Digital Marketing untuk Meningkatkan Hasil Penjualan Produk Warga Binaan Lembaga Pemasyarakatan. Panrita Abdi, 4(2), 155–163.

Rahmawati, A., Astuti, D. M., Harun, F. H., and Rofiq, M. K. 2023. Peran Media Sosial dalam Penguatan Moderasi Beragama di Kalangan Gen Z. J. Pengabdi. Kpd. Masy., 3(5), 905–920.

Rahmi, S., and Amanda, V. 2023. Sosialisasi Kewirausahaan kepada Siswa SMA Negeri 2 Samarinda. PEDAMAS ( Pengabdi. Kpd. Masy. ), 1(November), 978–984.

Windayani, N. R., Pritasari, O. K., Dwiyanti, S., Wilujeng, B. Y., and Wijaya, N. A. 2022. Pelatihan Jiwa Kewirausahaan Di SMA Negeri 1 Karas. Lumbung Inov. J. Pengabdi. Kpd. Masy., 7(4), 765–770. https://doi.org/10.36312/linov.v7i4.956


Keywords  :  
Kata Kunci: Kewirausahaan, Gen Z, Media Sosial Entrepreneurship, Gen Z, Social Media
Galleys  :  
Diterbitkan  :  
2024-03-06
Cara Mengutip  :  
Subhan, M. N., Andhyka, B. ., Indriati, P. ., Nugroho, A. ., Nisa, C., Widyaningsih, M. ., … Ephraim, N. . (2024). MENDORONG KEWIRAUSAHAAN GEN Z DENGAN MENGOPTIMALKAN SOSIAL MEDIA. Jurnal Pengabdian Pendidikan Masyarakat (JPPM), 5(1), 166–171. https://doi.org/10.52060/jppm.v5i1.1865
Terbitan  :