Desain E-Modul Interaktif “Phyglow” Berbasis Model Pembelajaran Dilemma-STEAM Pada Materi Global Warming.
Abstract
Global Warming merupakan salah satu fenomena alam yang merupakan isu permasalahan lingkungan dan harus segera diselesaikan. Pendidikan perlu merubah fokus terhadap isu permasalahan lingkungan agar siswa mampu memiliki pemahaman menyeluruh tentang fenomena tersebut. Guru harus mampu memberikan pengalaman langsung kepada peserta didik dalam proses pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis pendahuluan, terdapat 63% berpendapat bahwa pembelajaran Global Warming masih berpusat pada penyampaian guru di kelas sehingga siswa belum dapat merefleksikan proses penyelesaian terhadap fenomena Global Warming. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan E-Modul Interaktif “Phyglow” berbasis model pembelajaran Dilemma-STEAM pada materi Global Warming yang disesuaikan dengan kebutuhan peserta didik kelas X SMA. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Research and Development (R&D) dengan model pengembangan ADDIE. Phyglow dikembangkan untuk membantu siswa dalam mempelajari fisika agar lebih interaktif dan kontekstual dengan dilengkapi fitur pembelajaran seperti, gambar, quiz interaktif, video dan navigasi yang memudahkan pengguna untuk berinteraksi dengan materi pembelajaran. Hal ini sesuai dengan hasil analisis pendahuluan bahwa 95% tertarik belajar menggunakan E-Modul Interaktif. Dengan menggunakan model pembelajaran Dilemma-STEAM, siswa terlibat aktif dalam merancang solusi Global Warming dalam bentuk proyek STEAM secara kolaboratif. Produk akhir dari penelitian ini berupa desain Phyglow yang disajikan menggunakan Heyzine Flipbook yang mudah diakses menggunakan berbagai perangkat elektronik.
References
Kurup, P. M., Levinson, R., & Li, X. (2021). Informed-Decision Regarding Global Warming and Climate Change Among High School Students in the United Kingdom. Canadian Journal of Science, Mathematics and Technology Education, 21, 166-185.
Nazim, M., Alzubi, A. A. F., & Fakih, A. H. (2024). EFL teachers’ student-centered pedagogy and assessment practices: challenges and solutions. Journal of Education and Learning (EduLearn), 18(1), 217-227.
Hogue, A. E. (2024). The Impact of a Learner-Centered Environment and How to Achieve It. Online Submission.
Ady, W. N., & Warliani, R. (2022). Analisis Kesulitan Belajar Siswa SMA terhadap Mata Pelajaran Fisika pada Materi Gerak Lurus Beraturan. Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Fisika, 2(1), 104–108. https://doi.org/10.52434/jpif.v2i1.1599
Martawijaya, M., Rahmadhanningsih, S., Swandi, A., Hasyim, M., & Sujiono, E. (2023). The Effect of Applying the Ethno-STEM-Project-based Learning Model on Students' Higher-order Thinking Skill and Misconception of Physics Topics Related to Lake Tempe, Indonesia. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 12(1), 1-13.
Asmiantoet al., “Developing Android-Based Interactive E-Modules on Trigonometry to Enhance the Learning Motivation of Students,”International Journal of Interactive Mobile Technologies,vol. 16, no. 2, pp. 159-170, 2022.
Sari, M. R. P., & Dantes, N. (2023). Increasing Fifth Grade Students' Learning Motivation Through Learning Modules Containing Augmented Reality.
R. Kismawati, T.Ernawati, P. H.Winingsih, “Pengembangan E-Komik Berbasis Heyzine Flipbook pada Materi Sistem Pencernaan bagi Peserta Didik Kelas VIII SMP,”Wacana Akademika: Majalah Ilmiah Kependidikan, vol. 6, no. 3, pp. 359-370, 2022.
Inovasi, J., Fisika, P., Riskyka, N., Bukit, S., & Bukit, N. (n.d.). Pengembangan E-Modul Berbasis Discovery Learning Pada Materi Hukum Newton Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa.
Rahmawati, Y., Agustin, M. A., Sihombing, S. N., Mardiah, A., & Iriyadi, D. (2020, March). Students empowerment in chemistry learning through the integration of dilemma teaching pedagogy in plastic waste. In Journal of Physics: Conference Series (Vol. 1521, No. 4, p. 042079). IOP Publishing.
Rahmawati, Y., Ridwan, A., Mardiah, A., & Afrizal. (2020). Students' chemical literacy development through STEAM integrated with dilemmas stories on acid and base topics. Journal of Physics: Conference
Mulyani, M., Budiyono, B., Alfi Muhimmah, H., Abidin, Z., Setiawan, R., & Istiq’faroh, N. (2023). Aktivitas STEAM dalam “Miniatur Crane” dengan Berbasis Proyek untuk Meningkatkan Keterampilan Abad 21. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(4), 3895–3906.
Rahmawati, Y., Taylor, E., Taylor, P. C., Ridwan, A., & Mardiah, A. (2022). Students’ Engagement in Education as Sustainability: Implementing an Ethical Dilemma-STEAM Teaching Model in Chemistry Learning. Sustainability (Switzerland), 14(6).
F.Marinda, N.Muhammad, S.Saprudin, “Pengembangan Konten E-Modul Interaktif Materi Getaran dan Gelombang Berbasis Problem Based Learning,”Jurnal Pendidikan Fisika, vol. 11, no.1, pp. 94-107, 2023.
Almuharomah, F. A. (2023). Pengembangan E-Modul IPA Terpadu Berbasis STEAM (Science, Technology, Engineering, Arts, and Mathematics) Terintegrasi Kearifan Lokal Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Dan Kemandirian Belajar Siswa SMP Kelas IX (Doctoral dissertation, UNS (Sebelas Maret University)).
Antika, F. (2023). PENGEMBANGAN E-MODUL PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN PENDEKATAN STEAM (SCIENCE, TECHNOLOGY, ENGINEERING, ART AND MATHEMATIC) PADA MATERI GETARAN DAN GELOMBANG (Doctoral dissertation, UIN RADEN INTAN LAMPUNG).
Sari, R. K. (2021). Penelitian Kepustakaan Dalam Penelitian Pengembangan Pendidikan Bahasa Indonesia. Jurnal Borneo Humaniora, 4(2), 60-69.
Noviyanti, Gamaputra, “Model Pengembangan ADDIE,”Jurnal Ilmiah Manajemen Publik dan Kebijakan Sosial, vol. 4, no. 2, pp. 109-117, 2020.
Sugiyono, S. (2007). Statistika untuk penelitian.
Sugiyono, D. (2013). Metode penelitian pendidikan pendekatan kuantitatif, kualitatif dan R&D.
Kemendikbud, “Panduan Praktis Penyusun E-Modul Pembelajaran,”Direktorat Pembinaan SMA,Ditjen Pendidikan Dasar dan Menengah,2017.
Keywords | : |
Keywords:
E-Modul, Phyglow, Dilemma-STEAM, Global Warming
|
Galleys | : | |
Published | : |
2024-07-29
|
How to Cite | : |
Syafannisa Fitria Farah Dewi, Nasbey, H., & Rahmawati, Y. (2024). Desain E-Modul Interaktif “Phyglow” Berbasis Model Pembelajaran Dilemma-STEAM Pada Materi Global Warming. PROSIDING SEMINAR NASIONAL KEGURUAN DAN PENDIDIKAN (SNKP), 2(1), 354–366. Retrieved from https://ejournal.ummuba.ac.id/index.php/SNKP/article/view/2111
|
Issue | : |
Section
Articles
|